Hal Baru

Powered by Blogger.

Sunday, March 15, 2015

Kondisi Jairngan Rel KA Api di Provinsi Sumatera Utara




Prasarana dan sarana transportasi kereta api di Sumatera Utara selama kurun 1992-2005 tidak mengalami perubahan yang berarti. Saat ini, panjang jalan kereta api mencapai 599.205 km, yang beroperasi sepanjang 499.388 km, sedangkan 99.622 km lainnya tidak dioperasikan. Jumlah stasiun KA 48 buah dengan pintu perlintasan 382 buah.


TABEL
Panjang Lintasan dan Tipe Rel KA di Provinsi Sumatera Utara
                                          Sumber: Dinas Perhubungan Sumatera Utara

Pergerakan barang melalui sarana kereta api mengalami penurunan dengan laju rata-rata -7,9 % per tahun selama kurun waktu 1992-1995. Penurunan terbesar terjadi pada jenis komoditi perkebunan, sedangkan jenis komoditi pupuk mengalami peningkatan. Jaringan rel kereta api secara nyata terkonsentrasi di wilayah pantai Timur Sumatera Utara. Dikaitkan dengan karakteristik pelayanan, moda kereta api relatif ekonomis dioperasikan untuk melayani angkutan penumpang dan barang jarak jauh. Berarti wilayah pantai Timur telah memiliki sistem aktifitas sosial-ekonomi yang memenuhi skala ekonomi bagi dioperasikannya moda transportasi kereta api.
Wilayah pantai Barat dan dataran tinggi di bagian Tengah tidak memiliki infrastruktur jaringan kereta api oleh karena kondisi fisik wilayah yang tidak memungkinkan.


Thanks
Genius
Comments
0 Comments

Kumpulan Peta

 

Cerah

Now